
Modem Manager GUI merupakan salah satu aplikasi frontend modem manager yang merupakan paket service pengelola modem di Linux. Bukan hal baru ketika beberapa pengguna Linux mengeluh kesulitan menggunakan modem untuk menerima maupun mengirim SMS. Terbatasnya dukungan produsen modem hanya untuk sistem operasi tertentu dalam penyediaan MDMA (Mobile Data Monitoring Application) menjadi salah satu penyebab...